Assalamu'alaikum Warohmatullohi Wabarokatuh Belajar Instrumentasi itu artinya mempelajari alat-alat laboratorium. Saya telah mendapatkan mata kuliah tersebut pada semester 4. Ketika itu, kami diberi tugas oleh dosen untuk membuat power point mengenai alat-alat laboratorium. Nah, ternyata saya dan teman saya mendapat bagian alat Inkubator. Di laboratorium Biologi Unnes, memiliki lima buah inkubator. Diantaranya tersimpan rapi di laboratorium riset lantai 3. Saya telah mengupload PPT yang kami buat. Untuk melihat, membaca, maupun mendownload PPT kami, silakan buka link di bawah ini: AUTOKLAF CELL COUNTER ELEKTROFOSIS FURNACE INCUBATOR LAF MIKROPLATE READER MIKROSKOP TRINOKULER PCR PH METER SHAKER SPEKTROFOTOMETER